GoBiz logo Daftar Login

Pusat Pengetahuan

Mau Tingkatkan Omzet Usaha Resto? Ayo, #BangkitBersama GoFood!

Pemilik usaha mana, sih, yang tak ingin omzet restonya meningkat? Apalagi di masa-masa pemulihan pandemi seperti ini. Tentu Anda juga ingin menaikan omzet, kan?

Nah, tahukah Anda, ada beragam cara yang bisa dilakukan untuk menaikkan jumlah omzet. Salah satunya ialah dengan mempromosikan usaha resto Anda agar ada semakin banyak pelanggan yang tahu kehadiran usaha Anda.

Media sosial seperti Instagram pun jadi platform yang tepat untuk promosi. Maka dari itu, sebagai bentuk dukungan GoFood kepada seluruh pemilik usaha kuliner, yuk ikuti program #BangkitBersama GoFood!

Anda bisa promosikan usaha resto lewat Instagram dengan ikuti langkah-langkah di bawah ini. Pssttt … ada hadiah spesial menanti Anda, lho!

Template poster bisa di-download di gjk.id/BBGoFood1 dan gjk.id/BBGoFood3.

Penasaran, kan? Mari simak informasi lebih detail berikut ini, ya.

Apakah artikel ini bermanfaat?

Read more about:

Artikel Terkait

Pembayaran Cashless, Seberapa Penting untuk Bisnis Saat Ini?

Popularitas pembayaran cashless telah mengalami peningkatan setelah pandemi Covid-19 selengkapnya

Cari Tahu Biaya Transaksi QRIS bagi Merchant di Sini!

Saat ini, metode pembayaran QRIS menjadi pilihan sebagian besar konsumen yang selengkapnya